Cara Beternak Ayam Potong Skala Kecil Untung Besar
Cara Beternak Ayam Potong - Apabila anda mempunyai pekarangan atau lahan rumah yang luas dan kosong sedangkan lahan tersebut belum digunakan untuk usaha apapun, Maka ada salah satu usaha yang sangat berpotenisal untuk anda coba yaitu dengan Usaha Beternak Ayam Potong. Mulai sekarang cobalah dengan usaha tersebut, Selain budidaya ayam potong kami juga memberi saran untuk memulai membuka usaha dengan memlihara ayam pedaging, ayam petelur atau bisa juga dengan usaha budidaya ayam, Ayo kegunaaankanlah tempat anda tersebut sebagai bisnis rumahan yang bisa anda kelola sendiri walaupun masih dalam sekala kecil karena dengan berbisnis ayam potong skala kecil anda bisa mendapatkan penghasilan tambahan yang lumayan besar, lagi pula usaha ternak ayam potong juga tidak begitu susah seperti yang kita bayangkan.
Tulisan ini kusus bagi kalian peternak pemula yang ingin memulai usaha dibidang ternak kususnya ayam potong skala kecil dengan untung yang besar. Sungguh sangat bermanfat jika lahan rumah atau petarangan kosong yang semula tidak menghasilkan apa-apa berubah menjadi ladang penghasilan tambahan bagi anda. Cara ternak ayam potong untuk pemula bisa anda pelajai pada artikel ternak pertama ini, dimana pada kesempatan yang cerah ini kita bakal ulas secara lengkap mulai dari persiapan, analisis usaha dan modal untuk beternak ayam potong, kami harap anda bisa membaca dan memahami artikel kami sampai dengan tuntas, tapi apalah sebuah tulisan jika hanya sekedar dibaca dan tanpa dipraktekan walaupun kadang dalam perjalan nantinya anda menemuai kendala atau masalah dalam beternak ayam potong ini anda dapat konsultasikan kepada kami. Sebenarnya modal awal yang diperlukan dalam merawat ayam supaya cepat panen adalah ketekunan, kadangkala anak ayam yang masih muda akan mengalami penyakit dan terutama yang sering kita temui ketika ayam susah makan bahkan tidak mau makan sama sekali, maka dari itu ketekunan merupakan salah satu hal yang sangat diperlukan dalam usaha bisnis ternak ayam yang baik sehingga keuntungan besar pun akan segera kita dapatkan walaupun ternak ayam dalam skala kecil sekalipun.
Cara Beternak Ayam Potong |
Analisa Usaha Ternak Ayam Potong
Tahap pertama dalam mengawali usaha ayam pedaging atau ayam potong kamu anda perlu mendalami bagaimana cara merawat anak ayam dari kecil hingga siap komsumsi. apabila anda telah mengenal konsep cara merawat ayam supaya cepat panen kemudian anda bisa langsung terjun untuk mengawali beternak ayam potong ini
Bagaimana? apakah anda sudah tertarik untuk beternak ayam potong di pekarangan rumah anda? Seperti yang kita ketahui sampai sekarang kesempatan usaha beternak ayam kampung, ayam potong, ayam petelur dan juga ayam pedaging sangat besar, dimana setiap daerah tentunya membutuhkan konsumsi ayam untuk kebutuhan sehari-hari mereka, sehingga sangat besar kemungkinanya anda bakal mendapatkan keuntungan yang besar dalam menjalankan budidaya ayam potong skala kecil ini. Pertanyaan selanjutnya mungkin Berapa Modal Untuk Beternak Ayam Potong Skala Kecil?
Modal Untuk Ternak Ayam
Berapa anggaran yang diperlukan untuk ternak ayam supaya cepat besar?
A. Modal Tetap:
- Kandang ayam 3x3 m 5 buah : Rp.300.000,00
- 10 buah tempat minum ayam : Rp.60.000,00
- 10 buah tempat makan ayam : Rp.40.000,00
- 4 buah lampu penerang : Rp.20.000,00
Jadi Total Modal Tetap Untuk Beternak Ayam potong sekitar : Rp.420.000,00
B. Modal tak tetap:
- Anak ayam 200 ekor : Rp.100.000,00
- Kosentrat (BR) 5 karung (@50 kg) : Rp.625.000,00
- Obat-obatan : Rp.100.000,00
- Listrik : Rp.25.000,00
Jadi Total Modal Tetap berjumlah : Rp.850.000,00
Jadi total modal awal Keseluruan yang harus anda keluarkan sebesar Rp.1.270.000,00
Dari analisa usaha ternak tersebut dapat disimpulkan bahwa anggaran yang diperlukan untuk beternak ayam tidak terlalu besar, Dengan modal minim kamu bisa menjalankan usaha ini sendirian, atau juga anda bisa menjalankan usaha ternak ayam dengan kemitraan, maksudnya anda dapat bekerja sama dengan pihak lain untuk membuat bisnis ternak ayam potong dengan mitra yang besar. Akan tetapi menurut hemat kami cobalah beternak ayam dimulai dengan skala kecil terlebih dahulu karena pada dasarnya pada bahasan ini kita akan mencoba beternak dengan lahan yang tidak terlalu besar.
Demikian artikel singkat tentang Cara Beternak Ayam Potong Skala Kecil Untung Besar yang bisa anda terapkan dalam pekarangan rumah anda. adapun bagaimana Cara merawat Ayam, Membuat kandang ayam yang baik dan cara mengatasi penyakit ayam bisa anda baca lagi pada artikel kami yang sudah pernak kami tulis sebelumnya. Sekian Semoga bermanfaat. Salam Peternak Indonesia!